Serui – Pembukaan Pelatihan Dapodik yang diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kepulauan Yapen, Jumat 18/03/2022,Kegiatan tersebut berlangsung di Gedung Sila Papere.
Kadis Pendidikan dan Kebudayan, Drs. Sakarias Sanuari menjelaskan bahwa Selanjutnya akan di adakan pendampingan dan pelatihan selama 1 minggu oleh dinas pendidikan dan kebuayaaan bertempat di kantor dinas pendidikan dan kebuyaan kabupaten Yapen.
Kegiatan ini di ikuti Wakil Bupati Frans Sanadi, B.Sc, S.Sos, MBA, Para Kepala Sekolah dan Operator Dapodik Se Kabupaten Kepulauan Yapen,Sementara Pelatihan ini akan di laksanakan guna meningkatakn kualitas singkronisasi data saat pengisian dari setiap sekolah di kepulauan Yapen ke depannya.
( Foto : Astry E Woisiry )